Pemain : - Lee Dong Wook Sebagai Seol Gong Chan
- Lee Da Hae Sebagai Joo Yoo RinHidup bersama seorang ayah yang pemabuk dan gila judi membuat Joo Yoo-rin tumbuh sebagai seorang gadis yang tahan banting, ulet serta lihai dalam melihat kesempatan. Berharap bisa memperbaiki hidupnya, siapa sangka kesempatan itu datang lewat sebuah 'kecelakaan' yang mempertemukannya dengan sosok pemuda bernama Seol Gong-chan.
Sempat jengkel, Gong-chan mendadak sadar kalau sosok Yoo-rin mirip dengan salah seorang sepupunya yang telah lama menghilang. Langsung teringat dengan sang kakek, pemuda itu langsung menawarkan uang dalam jumlah yang menggiurkan asalkan Yoo-rin mau berpura-pura sebagai sang sepupu. Tentu saja, gadis itu langsung setuju.
Jumlah Disk : 4 DVD
Tidak ada komentar:
Posting Komentar